Senin, 29 September 2014

 

 

Halo ucupers!

Udah liat banlist nya kan? udah dicoba gimana? ada perubahan besar? yah baru beberapa hari, tar liat aja di turney besar macem YCS baru keliatan bedanya dimana :)

 

jadi artikel banlist kali ini dibuat oleh Galang Kangin. Tidak kenal siapa dia? well, kenalan donk cari aja FB nya Galang Kangin. Untuk sekedar tau anak ini adalah Duelist Baru di Duelist Dewata yang cukup jago walaupun baru gabung dan masih SMP. Ya jangan banyak2 lah taunya tar kalian naksir lagi (?). Yaudah langsung check aja analisis banlistnya ya!

 

--------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

 

Limited :

 

- Glow-Up Bulb : Biar seimbang antara Deck Synchro dan Deck XYZ. Mungkin juga karena Konami mau buat arch-type synchro. sekalian nge-abuse Yang Zing juga mungkin.

GlowUpBulb-STBL-EN-UR-1E

 

- Infernity Archfiend : karena infernity menang Worlds jadi di Hit. (well ini sangat simple banget pernyataanya == )

InfernityArchfiend-DT07-EN-DRPR-DT

 

- Super Polymerization : karena Shaddoll, tapi karena Konami jarang hit kartu baru release jadi untuk hit shaddoll kartu ini yang kena limit. (yang memang cukup broken di Shaddoll sih, Felgrand gw sering kena benda ini == )

SuperPolymerization-SDCR-EN-C-1E

 

- Soul Charge : 1 kartu ini yang bisa ngasilin banyak Advantage. dampak nya besar banget pada sebuah deck. jadi ga logis aja gitu Monster reborn banned kartu ini masih berkeliaran dengan status unlimited. (WAKTUMU SUDAH HABIS SOUL CHARGE!!)

SoulCharge-DRLG-EN-SR-1E

 

- Raigeki : Deck sekarang (such as Shaddoll, Tellar, Burning Abyss) ga peduli kalo kena destroy dan sent ke grave. mungkin konami juga pengen liat dengan limit ny kartu ini gimana meta nya. (karena Dark Hole juga mulai sedikit peminatnya, mungkin juga untuk sedikit meng-abuse anti-meta biar cepet balikin advantage)Raigeki-LCJW-EN-ScR-1E

 

NO DUDE! NO STRATOS!

 

Semi-Limited :

 

- Blackwing – Gale the Whirlwind : Blackwing juga gak ngapa-ngapain jadi dikasi boost dikit lah.

BlackwingGaletheWhirlwind-AP04-EN-SR-UE

 

- Gorz, the Emissary of Darkness : udah kena powercreep sama kartu baru seperti Rainbow Kuriboh, jadi paling juga ga ada yang pake ini kartu.

GorztheEmissaryofDarkness-LCYW-EN-UR-1E

 

- Ceasefire : mungkin untuk side vs Shaddoll? menurutku sih konami ga mungkin meng-abuse deck macem Chain Burn. Final Countdown ama Self Destruction button aja kena restrict.

Ceasefire-SDMM-EN-C-UE

 

- The Transmigration Prophecy : mungkin konami baru nyadar kalo infinite loop deckout gak terlalu penting.

TheTransmigrationProphecy-SDGU-EN-C-1E

 

No Longer Restricted :

 

- Coach Soldier, Wolfbark : untuk ngasi boost Fire Fist.

CoachSoldierWolfbark-JOTL-EN-ScR-1E

 

- Magician of Faith : di semi-limit ga ada yang pake juga.

MagicianofFaith-BP02-EN-R-1E

 

- Formula Synchron : biar deck Synchro ama XYZ seimbang palingan. penjelasan sama kaya Glow-Up Bulb

FormulaSynchron-GLD5-EN-GUR-LE

 

- Reinforcement of the Army : untuk abuse Arch type baru macem Sattelarknights. bisa juga untuk E-HERO pengganti Stratos

ReinforcementoftheArmy-YS14-EN-C-1E

 

sekian penjelasan dari saya

--------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

 

Gimana teman-teman? kurang lebih udah ngerti ya!

sekedar Info Ketua kita yang kita ketahui Bernama Agunk Pyo udah lulus sidang skripsi lho! *gak penting* btw, tanggal 8 November Duelist Dewata akan buka Stand di D’JAFU! tunggu info lanjutnya di Fan Page FB ya!

selamat malam!

 

-KJ

0 komentar:

Posting Komentar